20 Link Twibbon Hari AIDS Sedunia 2022
Untuk mendukung Hari AIDS Sedunia 2022 dapat dilakukan dengan berbagai cara, salah satunya memakai Twibbon dan diupload di media sosial. Berikut 20 link Twibbon Hari AIDS Sedunia 2022.
Baperanews - Hari AIDS Sedunia selalu diperingati pada tanggal 1 Desember setiap tahunnya. Pada hari itu adalah momentum kita bersama-sama bersatu melawan virus HIV dan juga untuk selalu mengingatkan kita semua akan bahaya dari virus HIV. Ikut memberi dukungan moril kepada penderitanya supaya tetap bersemangat untuk bisa sembuh dan mengenang mereka yang meninggal akibat penyakit HIV/AIDS.
Hari AIDS Sedunia pertama kali didirikan pada tahun 1988, dan menjadi hari internasional pertama untuk kesehatan global. Pada tahun 2022 ini peringatan Hari AIDS Sedunia 2022 mengusung tema Equalize (Penyetaraan).
Timpangnya kesetaraan Hak Asasi Manusia adalah salah satu faktor penyebab tingginya penderita HIV di seluruh dunia. WHO Menyerukan kepada seluruh pemimpin dan warga dunia untuk mengatasi ketidaksetaraan yang menghambat kemajuan dalam mengakhiri AIDS.
Slogan "Kesetaraan" adalah seruan untuk bertindak. Ini adalah dorongan bagi kita semua untuk bekerja demi tindakan praktis yang terbukti diperlukan untuk mengatasi ketidaksetaraan dan membantu mengakhiri AIDS. Diantaranya adalah:
- Meningkatkan ketersediaan, kualitas dan kesesuaian layanan, untuk pengobatan, tes dan pencegahan HIV/AIDS, sehingga setiap orang dapat terlayani dengan baik.
- Reformasi undang-undang, kebijakan dan praktik untuk mengatasi stigma dan eksklusi yang dihadapi oleh orang yang hidup dengan HIV dan oleh populasi kunci dan terpinggirkan, sehingga setiap orang dihormati dan diterima.
- Pastikan berbagi teknologi untuk memungkinkan akses yang sama ke ilmu pengetahuan HIV terbaik, di seluruh belahan dunia Selatan maupun Utara.
- Komunitas akan dapat memanfaatkan dan mengadaptasi pesan “Kesetaraan” untuk menyoroti ketidaksetaraan tertentu yang mereka hadapi dan untuk mendesak tindakan yang diperlukan untuk mengatasinya.
Nah, kamu juga bisa turut berpartisipasi dalam kampanye peringatan hari AIDS sedunia ini. Salah satu caranya adalah dengan membagikan twibbon tentang Hari AIDS sedunia di media sosial.
Baca Juga : Hari Aids Sedunia, Catat Gejala HIV/AIDS Pada Pria Maupun Wanita
Untuk mendukung Hari AIDS sedunia, Kamu juga bisa ikutan berpartisipasi dalam kampanye peringatan Hari AIDS sedunia ini dengan membagikan twibbon Hari AIDS sedunia di media sosial. Berbagai twibbon Hari AIDS Sedunia bisa digunakan untuk turut merayakan moment tersebut.
20 link twibbon Hari AIDS Sedunia yang bisa kamu gunakan:
- https://www.twibbonize.com/sumpahpemuda2022keern
- https://www.twibbonize.com/hsnlirboyo2022
- https://www.twibbonize.com/harisumpahpemuda2022ke94
- https://www.twibbonize.com/has2022jembrana
- https://www.twibbonize.com/aidssedunia22
- https://www.twibbonize.com/hassumsel22
- https://www.twibbonize.com/has2022kdsbaraplus
- https://www.twibbonize.com/hariaids2022sedunia
- https://www.twibbonize.com/has2022ntt
- https://www.twibbonize.com/hariaidssedunia2022kbm
- https://www.twibbonize.com/hariaidssedunia2022-fkmuntika
- https://www.twibbonize.com/hipphajatim-has2022
- https://www.twibbonize.com/hasprabumulih2022
- https://www.twibbonize.com/hasbalangancoal
- https://www.twibbonize.com/has2022bersamakpakbanggai
- https://www.twibbonize.com/has1desember2022
- https://www.twibbonize.com/hassalatiga2022
- https://www.twibbonize.com/has2022kpaprovbali
- https://www.twibbonize.com/hariaidssedunia22lazc2
- https://www.twibbonize.com/hariaidssedunia2022
Bagaimana Cara Pasang Twibbon Hari AIDS Sedunia 2022 di Media Sosial?
Setelah mendapatkan link twibbon Hari AIDS Sedunia 2022 yang kamu sukai dari daftar diatas, maka kamu perlu mengetahui cara menggunakan dan memasang Twibbon di media sosial.
Cara Pasang Twibbon Hari AIDS Sedunia:
- Pilih salah satu link twibbon Hari AIDS Sedunia di atas.
- Pada halaman selanjutnya, akan muncul gambar dan desain twibbon yang dipilih.
- Selanjutnya klik pada tombol 'Pilih Foto'.
- Foto yang dipilih akan muncul di dalam twibbon tersebut.
- Atur posisi foto sesuai yang kamu inginkan.
- Setelah selesai, silahkan klik 'download' untuk menyimpan twibbon di HP atau komputer kalian.
- Untuk memasang di social media kamu, buka akun media sosial kamu dan upload foto twibbon tadi.
Kamu bisa menjadikan foto profil, membagikan di story ataupun status/feed. Selamat mencoba!
Baca Juga : Simak Perbedaan, Gejala, Penyebab, Hingga Pencegahan HIV/AIDS