Rayakan Valentine Dengan Pakai Twibbon Valentine di Media Sosial

Hari Valentine atau Hari Kasih Sayang dirayakan setiap tanggal 14 Februari. Salah satu cara meriahkan Hari Valentine yakni dengan memakai twibbon. Berikut link twibbon hari Valentine 2023.

Rayakan Valentine Dengan Pakai Twibbon Valentine di Media Sosial
Rayakan hari Valentine 2023 dengan twibbon. Unsplash.com/Dok. Pin Adventure Map

BaperaNews - Ada berbagai cara untuk merayakan Hari Valentine atau Hari Kasih Sayang pada setiap tanggal 14 Februari. Salah satunya merayakan hari Valentine dengan memakai twibbon.

Hari kasih sayang atau Valentine biasanya dirayakan dengan memberikan hadiah kepada pasangan, tidak sedikit dari mereka yang mengadakan pesta bersama teman-temannya pada hari tersebut.

Kendati demikian, hari Valentine juga dapat dirayakan dengan membuat Twibbon Valentine, kemudian foto Twibbon Valentine akan disebarkan di media sosial. Berikut twibbon hari Valentine 2023.

Baca Juga : Hari Valentine! Inilah Rekomendasi Film dan Serial Romantis Februari 2023

Twibbon Hari Valentine 2023 :

Bagaimana Cara Pasang Twibbon Hari Valentine di Media Sosial?

Setelah mendapatkan link twibbon Valentine yang kamu sukai dari daftar diatas, maka kamu perlu mengetahui cara menggunakan dan memasang twibbon di media sosial. Berikut cara pasang twibbon hari Valentine.

Cara Pasang Twibbon Hari Valentine :

  1. Pilih salah satu link twibbon Hari Valentine Sedunia di atas.
  2. Pada halaman selanjutnya, akan muncul gambar dan desain twibbon yang dipilih.
  3. Selanjutnya klik pada tombol 'Pilih Foto'.
  4. Foto yang dipilih akan muncul di dalam twibbon tersebut.
  5. Atur posisi foto sesuai yang kamu inginkan.
  6. Setelah selesai, silahkan klik 'download' untuk menyimpan twibbon di HP atau komputer kalian.
  7. Untuk memasang di social media kamu, buka akun media sosial kamu dan upload foto twibbon tadi.

Kamu bisa menjadikan Twibbon spesial Valentine dengan menjadikan foto profil, membagikan di story ataupun status/feed. Selamat mencoba!

Baca Juga : Dinas Pendidikan Depok Larang Siswa SD-SMP Rayakan Hari Valentine